INFO KERETA API KE BANYUWANGI

Info jadwal kereta api di stasiun Banyuwangi.

Stasiun Banyuwangi Baru/Ketapang
Tlp. 0333 510396


Stasiun Karang Asem
Tlp 0333 424306


Stasiun Kalibaru

Tlp 0333 897322

Stasiun Temuguruh
Tlp 0333 631416



JADWAL KERETA API DARI BANYUWANGI
Kereta Api
Berangkat dari Banyuwang
Berangkat dari Jember
Stasiun Kedatangan
Tawangalun
05.00
08.15
Malang 13.00,  Surabaya 13.10
Sri Tanjung
06.00
09.10
Lempuyangan Jogja, 19.19
Pandan Wangi
09.00
-
Jember, 12.38
Mutiara Siang
08.00
11.05
Surabaya, 14.52
Probowangi
12.30
16.25
Probolinggo, 18.45
Pandanwangi
19.45
-
Kalibaru , 21.29
Mutiara Malam
21.45
00.50
Surabaya, 04.38
Update per 1 Januari 2012 (Waktu keberangkatan dan tiba dapat berubah sewaktu-waktu dari PT. KAI) 




MENUJU BANYUWANGI

Kereta Api
Berangkat
Tiba di/Berangkat dr Jember
Tiba di Banyuwangi
Tawangalun
Malang 14.30 ;
Lempuyangan Jogja 07.30
19.19/19.25
22.41
Sri Tanjung
Surabaya 13.50
17.53/18.00
21.06
Pandan Wangi
Kalibaru 05.15
-
07.00
Mutiara Siang
Surabaya 09.00
13.04/13.10
16.04
Probowangi
Probolinggo 05.00
07.06/07.12
11.07
Pandanwangi
Jember 15.30
-
19.15
Mutiara Malam
Surabaya 21.30
01.18/01.25
04.25



JADWAL PERJALANAN KERETA API PANDANWANGI 
JURUSAN JEMBER-BANYUWANGI PER 1 DESEMBER 2019

KA PANDANWANGI
Jam Berangkat
Jam Kedatangan
Jember-Banyuwangi
05.10
14.00
08.00
17.00
Banyuwangi-Jember
09.30
19.00
12.30
22.00

Tarif : Rp 8000 sekali jalan
Tiket dapat dipesan H-7

UPDATE FEBRUARI 2021

Sesuai Gapeka (grafik perjalanan kereta api) 2021, per Februari 2021 terjadi perubahan jadwal kereta api Pandawangi relasi Jember-Ketapang PP sebagai berikut :

KA Pandanwangi relasi Jember - Ketapang

JEMBER - KETAPANG : 05.30 Wib - 08.05 Wib
KETAPANG JEMBER : 09.50 Wib - 12.25 Wib

KA Pandanwangi relasi Jember - Ketapang

JEMBER - KETAPANG : 14.10 Wib - 16.40 Wib
KETAPANG - JEMBER : 18.15 Wib - 20.45 Wib

Jadwal perjalanan KA Pandanwangi 2021


Jadwal perjalanan kereta api yang disebut tadi sewaktu-waktu bisa saja berubah. Untuk mengetahui jadwal terbaru silakan klik link berikut.


Info JADWAL KERETA API TAWANG ALUN MALANG-BANYUWANGI




TIKET KERETA API ONLINE

Cara pesan tiket kereta api online dari tiket.com

Selain membeli tiket kereta api secara konvensional, sekarang calon penumpang juga dapat membeli tiket kereta api secara online ataupun melalui outlet-outlet tertentu. Dengan sistem tiket secara online, membeli tiket kereta api kini dapat dilakukan dilakukan dengan mudah.

Dibandingkan cara lama mengantri tiket di loket-loket stasiun, membeli tiket secara online mempunyai beberapa keuntungan, diantaranya :
1. Bebas antri. Cukup melalui komputer, laptop, maupun telepon genggam yang terhubung dengan internet dimana saja dan kapan saja, pelanggan atau calon penumpang dapat melakukan reservasi tiket kereta api dengan cepat dan mudah.
2. Dapat memilih tanggal keberangkatan, bahkan pemesanan tiket dapat dilakukan H-90 dari hari keberangkatan, selain itu bebas memilih tempat duduk yang diinginkan di kereta.
3. Tiket kereta api online tersedia untuk semua rute dan semua kelas (Executive, bisnis maupun kelas ekonomi).
3. Kemudahan cara pembayaran melalui ATM atau internet banking.

Pada saat ini ada beberapa situs resmi yang menyediakan layanan penjualan tiket kereta api online, selain melalui situs PT Kereta Api Indonesia (KAI). Salah satu situs penyedia tiket kereta api online adalah Tiket.com

Melalui situs Tiket.com, Anda akan mendapatkan kemudahan memesan semua tiket untuk semua stasiun di Indonesia dengan cara online. Dengan tiket online ini pengguna angkutan kereta api semua kelas dari ekonomi hingga eksekutif dan untuk semua rute stasiun di seluruh Indonesia, dapat dipesan melalui situs ini.

Cara Memesan Tiket Kereta Api Di Tiket.Com
Silakan isi form pemesanan online dibawah ini :
1. Pilih tipe perjalanan, kota asal, kota tujuan, tanggal pergi dan tanggal pulang, jumlah penumpang (total penumpang maksimal 4 orang), lalu klik tombol Cari Kereta Api.


2. Selanjutnya Anda akan diarahkan menuju halaman situs Tiket.com. Pilih jadwal perjalanan pergi dan jadwal perjalanan pulang (jika anda memilih tipe perjalanan pulang pergi) yang anda inginkan.

INFO DAN JADWAL PESAWAT DI BANDARA BLIMBINGSARI


Artikel BANYUWANGI BAGUS Lainnya :

1 komentar:

  1. rencana mau berangkat ke jember naik pandanwangi ke jember, terima kasih informasinya admin. barangkali ada yang mau ke surabaya / malang ingin naik travel bisa menghubungi rekan kami melalui website http://www.yasmintravelbanyuwangi.com/

    BalasHapus

Scroll to top